Sinopsis: Di sudut Utara Kota Surabaya, ada sebuah kampung nelayan yang hidupnya berdenyut bersama napas laut. Air asin menghembuskan cerita-cerita purba, menyusup ke sela-sela rumah yang berdiri teguh meski diterpa banyak badai. Anak-anak kecil b [...]