Detail Book

Gambar Blog
  • 10 Des
  • 2024

Musculoskeletal dan Integumentary System

Sinopsis: Buku ini berisi materi Anatomi, Histologi, Fisiologi, Biokimia, dan Mikrobiologi yang mendukung proses pembelajaran sistem muskuloskeletal dan integumen. Buku ini ditulis dengantujuan untuk menambah pengetahuan dan membantu mahasiswa S1 Pendidikan Dokter Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Surabaya.

Penulis: dr. Ayu Lidya Paramita, M.Ked.Klin, Sp.MK., dr. Dimas Bathoro Bagus Pamungkas, M.Si., dr. Kartika Prahasanti, M.Si., dr. Maya Rahmayanti Syamhadi, M.Si., dr. Nur Aisah Ibrahimiyah, M.Si., dr. Nurma Yuliyanasari, M.Si., dr. Nur Mujaddidah Mochtar, M. Si., dr. Nurul Cholifah Lutfiana, M.Biomed., dr. Sri Amindariati, M.S. PA(K)., dr. Sudarno, M.Kes., dr. Subagjo, M.Kes

Halaman & Ukuran: vi + 168 , 21 x 29,5 cm